PENGELOLAAN SAMPAH DI PASAR BAUNTUNG MASIH BELUM RAMPUNG

0845878A F1B6 45F1 8920 AC4E1DAF7183

Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Pasar Bauntung di Jalan RO Ulin Kecamatan Banjarbaru Selatan menjadi salah satu pusat perbelanjaan terbesar yang dimiliki Pemerintah Kota Banjarbaru saat ini. Berkonsep tradisional-modern, Pasar Bauntung juga memiliki persoalan lain, yaitu sistem pengelolaan sampah. Ditemui di kantornya di Pasar Bauntung, Kepala Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pasar Bauntung, Adi Royan mengatakan, ada dua jenis sampah dari kegiatan jual-beli di Pasar Bauntung. Jumlahnya cukup signifikan per harinya. “Kami masih menunggu keputusan pihak ketiga mengelola sampah di pasar. Sampah non organik dan organik. Kami usahakan dapat rampung di 2022,” kata…

Baca selengkapnya >>>>>>

BELANJA LEBIH NYAMAN DI PASAR BAUNTUNG BANJARBARU, INI BERBAGAI FASILITASNYA

6D852433 3C77 4805 B807 03065C21F17F scaled

Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Sarana dan prasarana terus ditingkatkan oleh pihak UPT Pasar Bauntung Banjarbaru, penambahan berbagai fasilitas diberikan guna memberi kenyamanan para pembeli. Kepala UPT Pasar Bauntung Banjarbaru Adi Royan mengatakan, penambahan kursi, tanaman dan timbangan digital untuk menjaga rasa kepercayaan pembeli terhadap timbangan pedagang. “Selain itu kami juga telah menyediakan papan penunjuk sesuai dengan dagangan para pedagang agar pembeli lebih mudah berbelanja,” kata Adi Royan, Rabu (24/11/2021). Lanjut Adi Royan, pihak nya juga telah berkoordinasi dengan Diskominfo Kota Banjarbaru untuk meletakan wifi di pasar bauntung Banjarbaru. “Wifi tersebut nantinya…

Baca selengkapnya >>>>>>

ADI ROYAN KEMBALI RENCANAKAN KERJA UNTUK KEMAJUAN PASAR BAUNTUNG BANJARBARU

715EFE29 6E52 4454 963C 87826626EA19 scaled

Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Baru sepekan menduduki jabatan baru sebagai Kepala UPT Pasar Bauntung Banjarbaru, Adi Royan akan kembali menyusun berbagai rencana kerja untuk meningkatkan kualitas pasar bauntung. Adi Royan mengatakan akan menggunakan media sosial sebagai tempat masukan dari pembeli untuk pedagang. Adi menjelaskan bahwa, pasar bauntung ini merupakan pasar modern. Secara perlahan akan merubah pola pikir para pedagang dari tradisional ke modern. “Terutama untuk kebersihan dan kerapian nya. Melalui media sosial para pedagang bisa membaca langsung masukan dari pembeli,” katanya, Selasa (12/10/2021). Dikatakan mantan Lurah Landasan Ulin Selatan ini, melalui…

Baca selengkapnya >>>>>>