SUMEDI WANTI-WANTI WARGA KEMUNING TERHADAP DBD

0 0
Waktu Baca: < 1 minute
Read Time:41 Second


Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Anggota Komisi II DPRD Kota Banjarbaru Sumedi, mewanti-wanti warga Jalan Jati Rt 01 Rw 01 Kelurahan Kemuning Banjarbaru, terhadap demam berdarah dengue (DBD) yang saat ini di Kota Banjarbaru cukup tinggi.

Hal tersebut disampaikan Sumedi, saat menggelar reses, Selasa (6/2/2023). Menurutnya, memasuki musim penghujan saat ini sangat rentan akan terkenanya penyakit DBD, akibat banyaknya genangan air yang menjadi sarang nyamuk.

“Jangan sepelekan masalah DBD ini. Sudah banyak warga yang terkena DBD dan dirawat di rumah sakit,” ujarnya.

IMG_20240206_104053-1024x768 SUMEDI WANTI-WANTI WARGA KEMUNING TERHADAP DBD

Sumedi juga meminta kepada seluruh warganya, agar selalu memperhatikan genangan-genangan air, agar selalu dibersihkan.

“Seperti drainase-drainase yang mampet, itu perlu segera ditindak lanjuti agar tidak ada genangan air,” katanya.

Hal tersebutlah yang juga menjadi keluhan warga yang didengar Sumedi. Dirinya mengaku, akan menjadi catatan untuk segera ditindak lanjuti.
(Randi, red)

happy SUMEDI WANTI-WANTI WARGA KEMUNING TERHADAP DBD
Happy
0 %
sad SUMEDI WANTI-WANTI WARGA KEMUNING TERHADAP DBD
Sad
0 %
excited SUMEDI WANTI-WANTI WARGA KEMUNING TERHADAP DBD
Excited
0 %
sleepy SUMEDI WANTI-WANTI WARGA KEMUNING TERHADAP DBD
Sleepy
0 %
angry SUMEDI WANTI-WANTI WARGA KEMUNING TERHADAP DBD
Angry
0 %
surprise SUMEDI WANTI-WANTI WARGA KEMUNING TERHADAP DBD
Surprise
0 %
Previous post WALI KOTA BANJARBARU SERAHKAN RATUSAN PENGHARGAAN KE PEGAWAINYA
Next post UPAYA WALI KOTA BANJARBARU CEGAH STUNTING

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *