MENGAKU JURNALIS, PRIA INI DITANGKAP KARENA MILIKI SABU
Banjarbaru, SuratKabarDigital.com -Seorang pria berinisial AAA 24 tahun diamankan petugas Satresnarkoba Polres Banjarbaru, Rabu (10/7/2024) malam. Pria yang mengaku berprofesi jurnalis tersebut diamankan karena kedapatan memiliki narkotika jenis sabu. Kapolres...