PATROLI GABUNGAN PPKM, WALI KOTA: LEVEL PPKM TURUN PROKES JANGAN ABAI
Banjarbaru, SuratKabarDigital.com - Menurunnya Level PPKM di Kota Banjarbaru menjadi Level 2, tidak menjadi alasan untuk mengabaikan protokol kesehatan. Wali Kota Banjarbaru Aditya Mufti Ariffin beserta Forkopimda melakukan kegiatan Patroli...