SEDIAKAN RATUSAN DOORPRIZE, WAKIL KETUA DPRD BANJARBARU LAKUKAN VAKSINASI MASSAL
Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Guna membantu program pemerintah dalam percepatan vaksinasi Covid-19 kepada masyarakat agar meningkatkan herd immunity didalam tubuh, Wakil Ketua DPRD Kota Banjarbaru Taufik Rachman, turut berpartisipasi dalam acara vaksinasi massal yang dirinya gelar, Senin (27/12/2021) di Kelurahan Cempaka.…