BENTUK KARAKTER WBP MELALUI PRAMUKA, PERJUSAMI RESMI DIBUKA DI LAPAS BANJARBARU
Banjarbaru, SuratKabarDigital.com - Perkemahan Jumat Sabtu Minggu (Perjusami) Pramuka UPT Pemasyarakatan se-Banjar Raya tahun 2024 resmi dibuka, Jumat (20/9/2024). Sebelum acara dimulai, para peserta terlebih dulu dilantik. Pelantikan dilakukan langsung...