DPRD BANJARBARU

KETUA DPRD BANJARBARU NILAI NANANG GALUH KEGIATAN SENI BUDAYA

Banjarbaru, SuratKabarDigital. Com -Ketua DPRD Banjarbaru Fadliansyah Akbar menilai, kontestasi Nanang Galuh merupakan kegiatan seni budaya. Menurutnya, Nanang Galuh sebagai ikon pariwisata harus dapat mempromosikan sektor pariwisata Banjarbaru secara optimal. “Sehingga diharapkan mereka bisa mempromosikan wisata serta melestarikan seni budaya…

BERITA UTAMA

PILWALI BANJARBARU 2024 CALON TUNGGAL

PILWALI BANJARBARU 2024 CALON TUNGGAL Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Peluang bakal calon Wali Kota Banjarbaru Hj Erna Lisa Halaby kian terbuka lebar untuk mengikuti Pemilihan Wali Kota Banjarbaru 2024 ini. Sementara petahana dikabarkan sulit mendapatkan dukungan partai, bahkan terancam tidak dapat…

BERITA UTAMA

KETUA RW, PROYEK PERBAIKAN JALAN GUNTUNG MANGGIS MEMBAHAYAKAN WARGA

KETUA RW, PROYEK PERBAIKAN JALAN GUNTUNG MANGGIS MEMBAHAYAKAN WARGA Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Ketua RW03 Kelurahan Guntung Manggis, Muhammad Jarni Anshari meminta pemerintah Kota Banjarbaru melalui dinas terkait segera merampungkan proyek perbaikan Jalan Guntung Manggis yang kondisinya saat ini dipenuhi material…

LISA HALABY

LISA HALABY TRAKTIR BLINK BANJARBARU  NONTON BIOSKOP

LISA HALABY TRAKTIR BLINK BANJARBARU  NONTON BIOSKOP Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Bakal calon Wali Kota Banjarbaru Hj Erna Lisa Halaby mentraktir tiket  nonton  Blackpink Born World Tour 2024 di Cinepolis QMall Banjarbaru, Jumat (2/8/2024) secara gratis. Alhasil, 140 kursi pun terisi…

LISA HALABY

BUNDA NUNUNG JABAT PJ SEKDA BANJARBARU

BUNDA NUNUNG JABAT PJ SEKDA BANJARBARU Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Bunda Nunung atau Dra Nurliani resmi menjabat sebagai Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Kota Banjarbaru menggantikan H Said Abdullah yang purna tugas terhitung mulai 1 Agustus 2024. Bunda Nunung bukan orang baru…