Home / BERITA UTAMA / LISA- WARTONO DISAMBUT RIBUAN PENDUKUNG MENDAFTAR DI KPU BANJARBARU

LISA- WARTONO DISAMBUT RIBUAN PENDUKUNG MENDAFTAR DI KPU BANJARBARU

LISA- WARTONO DISAMBUT RIBUAN PENDUKUNG MENDAFTAR DI KPU BANJARBARU

Banjarbaru – Kedatangan Lisa Halaby – Wartono di kantor KPU Kota Banjarbaru disambut hampir dua ribu orang yang tediri dari pengurus, kader, relawan dsn simpatisan partai politik pengusung, Kamis (29/8/2024) pukul 16.00 WITA.

Lisa – Wartono tiba di KPU untuk melakukan pendaftaran sebagai pasangan bakal calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjarbaru 2024-2029.

Di gerbang masuk KPU, para simpatisan memberikan sambutan hangat dan pertunjukan seni, serta diiringi hadrah hingga di sambut Ketua, Komisioner, dan Sekretaris KPU Kota Banjarbaru.

Lisa – Wartono adalah pasangan bakal calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjarbaru  yang mendapatkan dukungan dari partai pemenang pileg 2024 lalu, dan mendapatkan kekuatan dari partai politik non parlemen.

(Rudy Azhary, red)

BACA YUKS >>>

SERBA SERBI

SEPUTAR IBUKOTA

KABUPATEN BANJAR

HUKUM

Penanggungjawab Umum: Rudy Azhary | Jurnalis: Rudy Azhary, Khairiadi Asa, Randi S, Aries | Kontributor: Habibie, Syahman, Wahdhana, Helmansyah | Design & IT: Zyanka

Alamat:
Komplek Guntung Manggis Living Style Blok A14 RT24 RW03, Kelurahan Guntung Manggis, Kecamatan Landasan Ulin, Kota Banjarbaru | WA: 085246263283

Suratkabardigital.com adalah media online di bawah naungan PT Media Digital Khatulistiwa. Perusahaan tergabung dalam Serikat Media Siber Indonesia, dan para Jurnalis telah mengikuti Uji Kompetensi dari jenjang Muda, Madya, dan Utama.