Category: SEPUTAR KOTA BANJARBARU
BUPATI BATOLA: TANAH BUMBU SAUDARA KITA
Batola, SuratKabarDigital.com – Pemkab Batola mengirim bantuan ke Tanah Bumbu, Selasa (19/6/2021). Pendistribusian bantuan ditandai pelepasan oleh Bupati Batola Hj Noormiliyani AS. Selain bantuan, sejumlah relawan juga dilibatkan hingga ke lokasi tujuan. Bupati mengatakan bantuan dan pengiriman para relawan sebagai…
WALI KOTA BANJARBARU HADIRI SILAKON
Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin menghadiri peluncuran aplikasi online Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Banjarbaru, Rabu (19/6/2021). Wali Kota mengatakan aplikasi tersebut membuat pelayanan lebih mudah, efisien dan mengurangi kontak langsung antara petugas dan masyarakat…
WALI KOTA BANJARBARU: LAYANAN PUBLIK SUDAH NORMAL
Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Pelayanan publik di perkantoran Pemko Banjarbaru mulai beraktivitas usai libur lebaran, Senin (17/5/2021). Hal itu dikatakan Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin usai dirinya melakukan pemeriksaan kehadiran di beberapa SKPD. Wali Kota didampingi Wakil Wali Kota…
BANJARBARU SEPULUH TERBAIK DI INDONESIA
Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Musyawarah Perencanaan Perencanaan Pembangunan Nasional (Musrenbangnas) 2021 dilaksanakan secara virtual awal Mei 2021 di Jakarta Pusat. Dari sekian kabupaten kota di Indonesia, Kota Banjarbaru masuk 10 kota terbaik. Kota Banjarbaru bersanding dengan kota lainnya di Indonesia, yakni…
WALI KOTA BANJARBARU: KAMI TUTUP TOTAL
Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Terhitung sejak 11-16 Mei 2021 atau bertepatan libur lebaran Idul Fitri beberapa tempat publik akan ditutup sementara waktu. Penutupan sementara tersebut berdasarkan Surat Edaran Wali Kota Banjarbaru bernomor 300/KUM/2021 yang menyebutkan tempat wisata, jasa hiburan, dan mal…
WALI KOTA BANJARBARU BERI KELONGGARAN
Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Waktu pendaftaran Festival Salikur 2021 di Kota Banjarbaru terbilang singkat. Menyikapi hal itu, Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin, Minggu (3/5/2021), usai membuka sekaligus melepas dewan juri di Balai Kota Banjarbaru mengatakan, masih ada kelonggaran batas…
WALI KOTA SIDAK RSD IDAMAN BANJARBARU
Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin melakukan sidak ke RSD Idaman Banjarbaru, Minggu (2/5/2021). Sidak tersebut disampaikannya untuk menindaklanjuti masih adanya keluhan masyarakat terkait fasilitas dan pelayanan medis. Wali Kota ditemani Ketua Dewan Pengawas (Dewas) RSD…
WALI KOTA BANJARBARU: JABATAN ITU SUDAH LAMA KOSONG
Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin melantik dua pejabat di Aula Gawi Sabarataan, Jumat (30/4/2021). Rokhyat Riyadi sebagai Kepala Dinas Sosial Kota Banjarbaru dan Iwan Hermawan sebagai Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Banjarbaru. Sebelumnya, Rokhyat…
PRESIDEN INGATKAN KEPALA DAERAH, TERMASUK WALI KOTA BANJARBARU
Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Presiden Republik Indonesia Joko Widodo memberikan arahan terkait perkembangan Covid-19 dan tentang kondisi ekonomi kepada seluruh Kepala Daerah se-Indonesia, termasuk Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin. Arahan disampaikan Presiden melalui Video Conference, Rabu (28/4/2021). Turut menyimak…