PELEPASAN KONTINGEN PORPROV BANJARBARU 2022
Kalsel, SuratKabarDigital.com - Pelepasan para atlet Kota Banjarbaru untuk berlaga pada Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) 2022 dihadiri para petinggi kota. Dalam ajang tersebut, Kota Banjarbaru mengikuti sebanyak 36 cabang olahraga,...