Home / PEMKO BANJARBARU / RSD IDAMAN BANJARBARU GELAR DONOR DARAH BERSAMA TNI

RSD IDAMAN BANJARBARU GELAR DONOR DARAH BERSAMA TNI

Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Bersama Batalyon Infanteri 623/ BWU bersama Rumah Sakit Daerah (RSD) Idaman Banjarbaru, dan Palang Merah Indonesia (PMI)  menggelar kegaitan donor darah di Lapangan Center Markas Komando Yonif 623/ BWU dan Aula Kompi A 623/ BWU, Minggu (15/5/2022). Kepala UTD RSD Idaman Banjarbaru Rosida Arianti mengatakan, kegiatan itu untuk pemenuhan stok darah bagi pasien yang berobat di RSD Idaman Banjarbaru.

“Alhamdulillah, selama dua hari digelar donor darah dapat mengumpukan 13 kantong darah atau sebanyak 130 pendonor darah,” ucapnya.

Menurutnya, dengan tersedinya stok darah dapat meminimalisir terjadinya kekosongan stok. Apalagi kondisinya kini mulai menipis. “Kami harap kegiatan ini rutin terlaksana. Terimakasih kepada Batalyon Infanteri 623/ BWU dan semua pihak yang terlibat,” katanya. (Rudy Azhary, red)

Tagged:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

BACA YUKS >>>

SERBA SERBI

SEPUTAR IBUKOTA

KABUPATEN BANJAR

HUKUM

Penanggungjawab Umum: Rudy Azhary | Jurnalis: Rudy Azhary, Khairiadi Asa, Randi S, Aries | Kontributor: Habibie, Syahman, Wahdhana, Helmansyah | Design & IT: Zyanka

Alamat:
Komplek Guntung Manggis Living Style Blok A14 RT24 RW03, Kelurahan Guntung Manggis, Kecamatan Landasan Ulin, Kota Banjarbaru | WA: 085246263283

Suratkabardigital.com adalah media online di bawah naungan PT Media Digital Khatulistiwa. Perusahaan tergabung dalam Serikat Media Siber Indonesia, dan para Jurnalis telah mengikuti Uji Kompetensi dari jenjang Muda, Madya, dan Utama.