SIAPKAN RATUSAN PERSONEL, POLRES BANJARBARU SIAP AMANKAN NATARU
Banjarbaru, SuratKabarDigital.com - Polres Banjarbaru resmi menggelar Operasi Lilin Intan 2024. Adanya operasi ini bertujuan untuk pengamanan natal dan tahun baru (Nataru) 2025. Adapun dalam operasi ini ratusan personel gabungan...