RSD IDAMAN BEROPERASI

Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Kepala Bagian Tata Usaha RSDI Banjarbaru Firmansyah mengatakan bahwa RSDI Banjarbaru sudah kembali beroperasional, yang sebelumnya sempat ditutup dikarenakan banyak nakes yang terpapar Covid-19. Dikonfirmasi SuratKabarDigital.com Jumat (13/8/2021), Firmansyah menjelaskan banyak nakes yang sudah dinyatakan sembuh saat menjalani isolasi mandiri. “Para nakes sudah kembali bekerja dan kami bisa membuka kembali layanan bagi masyarakat,” katanya melalui pesan WhatsApp. Lanjut Firman, adanya jadwal pelayanan poliklinik terbaru saat PPKM Level lV di Banjarbaru selama satu minggu kedepan. “Dimulai pada 9 hingga 14 Agustus. Jadwal akan terus diupdate sesuai dengan kondisi,”…

Baca selengkapnya >>>>>>

VAKSIN KEDUA DI RS AURI

Banjarmasin, SuratKabarDigital.com – Lanud Sjamsudin Noor menggelar secara konsisten serbuan Vaksinasi tahap ke dua, Kamis (12/8/2021). Komandan Pangkalan TNi AU Syamsudin Noor Kolonel Pnn Yulmaizir Chaniago mengataka, vaksinasi Covid-19 dapat mengurai resiko terpapar apabila seseorang sudah terpapar. “Untuk itu kita perlu melindungi diri dari penyebaran wabah Covid-19 dengan vaksinasi agar tubuh kita mendapatkan kekebalan,” katanya. Pelaksanaan vaksin sinovac tahap kedua kepada masyarakat diberikan sejak pagi hari. “Pelaksanaan vaksin tentu dengan protokol kesehatan yang ketat. Jangan sampai muncul kaster baru jika kendor protokol kesehatan,” ucapnya. Masih kata Yulmaizir, penyuntikan vaksin guna…

Baca selengkapnya >>>>>>

AKSI DONOR DARAH TNI AL BANJARMASIN

Banjarmasin, SuratKabarDigital.com – TNI AL – Lanal Banjarmasin bekerja sama dengan Komando Armada Armada II (Koarmada) dan PMI (Palang Merah Indonesia) Banjarbaru menggelar kegiatan donor darah serentak dan donor Plasma Konvalesen, Kamis (12/8/2021), yang diikuti oleh Prajurit (keluarga besar TNI AL), PNS, masyarakat Maritim (Pesisir) dan personel perwakilan dari unsur TNI – Polri di Wilayah Kalimantan Selatan. Pjs. Ka. BP (Balai Pengobatan) Lanal Banjarmasin Mayor Laut (K/W) dr. Meutia Indrasakti selaku ketua panitia pelaksanaan donor Plasma Konvalesen mengatakan, donor darah serentak diikuti 84 orang dan yang lolos screaning 63 orang.…

Baca selengkapnya >>>>>>

VAKSIN KEDUA, DAN LANAL BANJARMASIN: SADAR PROKES PENTING

Banjarmasin, SuratKabarDigital.com – Vaksinasi tahap dua digelar TNI AL Lanal Banjarmasin, Kamis (12/7/2021). Seperti tahap pertama, vaksinasi diperuntukkan bagi prajurit ( keluarga besar) TNI AL, PNS, remaja dan masyarakat maritim. Mayor Laut (K/W) dr Meutia Indrasakti mengatakan program vaksinasi untuk mendukung pemerintah pusat menyikapi pandemi Covid-19. “Vaksinasi pertama pada 14 Juli 2021 lalu. Jumlahnya 445 orang. Kami harapa vaksinasi tahap dua ini dapat membentuk Hard Immunity, minimal 70 persen,” katanya. Komandan Lanal Banjarmasin Kolonel Laut (P) Herbiyantoko M.Tr Hanla menjelaskan terjadi peningkatan tren kasus di Kalimantan Selatan. “Kesadaran akan prokes…

Baca selengkapnya >>>>>>

PAKET WALI KOTA BANJARBARU

Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Wali Kota Banjarbaru Aditya Mufti Ariffin menyerahkan secara simbolis paket sembako kepada para Jurnalis Kota Banjarbaru, Kamis (12/8/2021). Wali Kota Mengatakan, bantuan ini sebagai bentuk perhatian Pemko Banjarbaru kepada para Jurnalis yang terdampak PPKM Level lV. “Tentu pergerakan kawan-kawan (Jurnalis) saat ini sangat terbatas untuk mendapatkan informasi,” katanya. Lanjut Wali Kota, pentingnya peran para Jurnalis untuk memberikan informasi seputar Banjarbaru kepada masyarakat luas. “Di masa PPKM Level lV, kantor-kantor SKPD banyak yang Work Form Home (WFH). Tentu menjadi kesulitan bagi para Jurnalis untuk menerima informasi,” ucapnya. Wakil…

Baca selengkapnya >>>>>>

POLRES BANJARBARU: 10 MASKER SEHARI GRATIS

Banjarbaru, SuratKabarDigital.com – Pembagian masker secara gratis rutin dilakukan Satlantas Polres Banjarbaru. Kapolres Banjarbaru AKBP Nur Khamid melalui Kasat Lantas Iptu Eko Guntar Lumbanraja mengatakan, pembagian masker dilakukan karena kasus lonjakan Covid-19 di Banjarbaru masih saja terjadi. “10 masker dibagikan setiap harinya di Banjarbaru dengan waktu dan tempat berbeda-beda setiap harinya,” katanya, Selasa (10/8/2021). Lanjut Kasat, sasaran pembagian masker ini tertuju kepada pengendara yang tidak memakai masker dan masker yang dipakai sudah usang. “Meski ada beberapa pengendara yang melihat kami langsung memutar balik kendaraannya, tetapi kami mengerti dilema masyarakat disaat…

Baca selengkapnya >>>>>>